Research Fellowship (Indonesia)

program penelitian ke perguruan tinggi/lembaga penelitian luar negeri dengan durasi minimal 30 hari atau 1 (satu) bulan bagi para dosen di UIN Jakarta. 

Research Fellowship (Foreign)

The program seeks to promote academic exchange and research collaboration between the visiting researcher and the university’s faculty staff and students.

Conference Travel Grants

dukungan dana bagi dosen atau peneliti yang hendak mempresentasikan hasil temuan penelitiannya di forum ilmiah internasional dan nasional yang bereputasi.

Bantuan Pendaftaran HKI

Bantuan Pendaftaran Hak Kekayaan Intelektual (HKI) bagi dosen dan pegawai di Lingkungan UIN Jakarta. 

Bantuan Penulisan Bahan Ajar/Modul

Bantuan untuk penyusunan penulisan sumber pembelajaran terbaru.

Kontak LP2M

Kontak LP2M

Ada pertanyaan atau membutuhkan bantuan?

Whatsapp: 0822-1159-6472 (Sari)

MENGINISIASI PEMBENTUKAN RESEARCH INNOVATION HUB, LP2M GELAR FOCUS GROUP DISCUSSION PARA EXPERTS UIN JAKARTA

Jakarta, Indonesia – Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta (UIN Jakarta) menggelar Focus Group Discussion (FGD)/Expert Meeting “University- Industry Linkages Initiatives in UIN Jakarta: Innovation HUB in the Making” di Syahida Inn pada 21 Agustus 2023. Pelaksanaan FGD dilatarbelakangi inisiatif LP2M untuk menjaring aspirasi serta memperoleh saran dan/atau masukan para dosen dan peneliti di UIN Jakarta perihal pembentukan innovation-research and collaboration HUB di UIN Jakarta guna mendapatkan model terbaik bagi terbentuknya...

read more

Pengumuman Call For Paper ICONIST 2023

CALL FOR PAPER The 6th International Conference on Interreligious Studies, Sciences and Technology (ICONIST) We are pleased to invite you to join The 6th International Conference on Interreligious Studies, Sciences and Technology (ICONIST) collaboratively hosted by LP2M of Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta, Lakpesdam PBNU, Maarif Institute, and El-Bukhari Institute. This event will be held online in hybrid format on 10-11 October 2023. For this conference We raise the theme "Religion (Still) Matters: Navigating the Relevance of Religion Across the Issues of Environment,...

read more

LP2M UIN Jakarta Rilis Program Unggulan dalam Rapat Kerja 2023

Bogor--Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta mengadakan Rapat Kerja tahun 2023. Kegiatan ini dilaksanakan secara luring selama tiga hari, 3-5 Juli 2023 di Hotel Rancamaya, Bogor. Kegiatan ini diinisiasi sebagai ajang sharing gagasan antar unit di bawah LP2M untuk merumuskan arah kebijakan dan program unggulan selama setahun ke depan. Rapat Kerja ini mengusung tema “LP2M Where Knowledge Meet Action: Penguatan Kelembagaan dan Kolaborasi di Era Society 5.0” Dalam sambutannya, Ketua LP2M, Prof. Amelia Fauzia, Ph.D...

read more

UIN Jakarta dan UIN Ar-Raniry Banda Aceh Bersinergi Perkuat Moderasi Beragama

LP2M UIN JAKARTA — Di ruangan yang didominasi oleh perabotan kayu, atmosfer ruang rapat Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LP2M) Universitas Islam Negeri (UIN) Jakarta, pada Selasa, 13 Juni 2023, tampak begitu hangat. Di satu sudut, Prof. Amelia Fauzia, Ph.D., Ketua LP2M UIN Jakarta dan Profesor di bidang Filantropi Islam, tampak berdiskusi dengan Arif Zamhari, Ph.D. Kepala Pusat Moderasi Beragama UIN Jakarta, dan Dr. Saifuddin A. Rasyid, Kepala Pusat Kerohanian dan Moderasi Beragama UIN Ar-Raniry Banda Aceh. Mereka membahas upaya-upaya konkrit untuk memperkuat moderasi beragama,...

read more

Dorong UIN Jakarta Menjadi PTKN-BH, LP2M Rilis Program Prioritas

LP2M UIN Jakarta - Ballroom Garuda Hotel Episode di Gading Serpong terasa berbeda pada Selasa, 6 Juni 2023. Para pemimpin dari Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta berkumpul untuk Rapat Kerja Pimpinan (Rakerpim). Ini merupakan sebuah ajang pembahasan dan perencanaan strategis tentang masa depan salah satu institusi pendidikan tinggi yang terkemuka ini. Tema yang diangkat Rektor kali ini penuh tantangan. "Saya mau UIN Jakarta bisa mewujudkan Penguatan Kemandirian Kampus Berbasis Inovasi dan Agility Menuju PTKNBH (Perguruan Tinggi Keagamaan Negeri Badan Hukum) Berstandar...

read more